Resep Sarapan Pagi Omelet Sayur Sederhana

Resep Sarapan Pagi Omelet Sayur Sederhana
Resep Sarapan Pagi Omelet Sayur Sederhana

Resep Sarapan Pagi Omelet Sayur Sederhana


Sarapan pagi menggunakan omelet telur ini tentu sangat lezat  & bergizi. Apalagi dicampur dengan sosis & wortel segar. Dipadu dengan keju parut atau keju mozarella yang lezat, menu sarapan pagi ini pasti baik sekali buat kebutuhan gizi dan nutrisi di pagi hari.

Bahan-bahan membuat omlet sayur

  • Telur ayam atau bebek ukruan sedang kurang lebih sebanyak 3-4 butir.
  • Sosis ayam atau sosis sapi kurang lebih sebanyak 1 pcs saja atau lebih. Potong hingga kecil-kecil.
  • Wortel segar dengan ukuran sedang kurang lebih sebanyak 1 batang. Cuci bersih kemudian potong bentuk kotak atau lainnya.
  • Garam dapur beryodium kurang lebih sebanyak 0.5 sendok teh kecil.
  • Meirca halus secukupnya sesuai selera.
  • Bawang bombay kurang lebih sebanyak 1/2 potong.
  • Keju cheddar atau mozarella secukupnya sesuai selera.
  • Mentega atau minyak secukupnya.

Langkah-langkah Membuat omelet sayur sederhana


  • Pertama tambahkan telur & kocok bersama dengan garam dapur & merica serbuk kemudian sisihkan.
  • Masukkan irisan bawang bombay, potongan wortel & sosinya lalu aduk-aduk sampai layu.
  • Tuang adonan telur diatas tumisan sayuran dan sosis tersebut. Usahakan sampai seluruh bagian tertutupi menggunakan telur ya.
  • Setelah relatif matang taburi kejunya dibagian atasnya & masak sampai bagian dasar matang.
  • Kemudian balik telur dan sisi lainnya sampai matang.

Masakan omlet sayur sederhana siap disajikan

Belum ada Komentar untuk "Resep Sarapan Pagi Omelet Sayur Sederhana"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel